Tuesday, 17 November 2015

MACAM-MACAM PERANGKAT KOMPUTER Central Processing Unit (CPU) CPU merupakan bagian terpenting dari sebuah komputer karena merupakan otak dari komputer tersebut. Memori Memori adalah perangkat keras komputer yang berfungsi untuk menyimpan informasi sebelum atau sesudah diproses oleh processor. Harddisk Harddisk adalah media penyimpanan dengan kapasitas paling besar.  Disket Disket digunakan untuk menyimpan data sebagaimana halnya dengan...